Bermain game mobile di smartphone mungkin menyenangkan, tetapi bermain game klasik secara offline juga memberikan keseruan tersendiri. Terutama ketika kamu ingin bernostalgia memainkan game-game yang ada di emulator Nintendo Wii dan Gamecube. Untuk bisa bermain game di konsol tersebut kita bisa memanfaatkan Dolphin Emulator Ishiiruka.
Keunggulan dari bermain game di emulator adalah kita bisa bermain game secara offline. Sehingga saat tidak ada koneksi internet kita tetap bisa bermain game sesuka hati. Kuota internetmu juga bisa lebih hemat ketika memanfaatkan emulator untuk bermain game.
Tentang Dolphin Emulator Ishiiruka

Dolphin Emulator Ishiiruka adalah aplikasi Dolphin emulator yang dimodifikasi dari pengembang resminya yang ada di Playstore. Karena jika dibandingkan dengan versi yang ada di Playstore dari pengembang aplikasi resminya, versi ini memiliki lebih banyak fitur dan keunggulan.
Jadi jika selama ini kamu menggunakan Dolphin Emulator dari Playstore dan kamu ingin mendapatkan lebih banyak fitur. Maka kamu bisa coba pertimbangkan menggunakan Dolphin Emulator Ishiiruka yang dikembangkan dan dimodifikasi oleh pengembang pihak ketiga dari Github.
Keunggulan utama yang ditawarkan emulator Dolphin versi Ishiiruka adalah kita bisa bermain game dengan lebih lancar. Bahkan emulator ini support digunakan untuk hp dengan spek yang rendah. Tetapi emulator ini tentunya tetap memiliki beberapa kelemahan yaitu grafik lebih turun.
Walaupun dari segi grafik jadi lebih turun, penggunaan emulator versi ini bisa membuat kita bermain game Nintendi di ponsel dengan lebih nyaman tanpa lag.
Fitur dan Keunggulan Dolphin Emulator Ishiiruka
Jika dibandingkan dengan Dolphin Emulator yang bisa diunduh langsung melalui playstore, versi Ishiiruka ini memiliki beberapa keunggulan seperti berikut :
Emulator Lebih Stabil dan Ringan
Jika dibandingkan versi pengembang resminya, Dolphin Emulator ini lebih stabil dan ringan. Sehingga apapun game yang ingin dimainkan di emulator ini akan berjalan dengan lancar tanpa lag.
Support Hp Android Dengan Spesifikasi Rendah
Jika kamu memiliki hp Android dengan spesifikasi rendah atau hp kentang, maka kamu tidak perlu kahwatir. Karena emulator Dolphin ini sudah support untuk hp dengan spesifikasi rendah.
Grafik Bisa Disesuaikan
Ada juga fitur penyesuaian grafik, sehingga kamu bisa menyesuaikan kualitas gambar di dalam game berdasarkan spesifikasi hp yang kamu miliki. Jika hp kamu memiliki spesifikasi rendah, maka kamu bisa turunkan kualitas grafik agar game bisa dimainkan dengan lancar tanpa lag.
Bisa Memainkan Banyak Game
Semua game yang ada di Nintendo Wii dan Gamecube bisa dengan bebas dimainkan di Dolphin Emulator. Jadi kamu cukup download game Nintendo Wii atau Gamecube yang ingin dimainkan, dan langsung bisa memainkannya.
Tombol Control Responsive
Saat bermain game di emulator, tombol kontrol menjadi sangat penting karena tombol ini digunakan untuk menavigasi karakter di dalam game. Di Dolphin Emulator Ishiiruka kamu akan mendapatkan tombol kontrol yang lebih responsive.
Ukuran Aplikasi Lebih Kecil
Karena Dolphin Emulator versi ini dibuat khusus hp dengan spesifikasi rendah untuk mendapatkan performa terbaik. Maka tidak heran jika ukuran file aplikasi Dolphin Emulator Ishiiruka ini lebih kecil dibandingkan versi resminya.
Download Dolphin Emulator Ishiiruka Apk Terbaru 2024

Apakah kamu tertarik untuk bermain game Nintendo Wii Wii dan Gamecube di hp Android dengan lancar di hp spesifikasi rendah? Maka kamu bisa download dan instal Dolphin Emulator Ishiiruka. Tetapi seperti yang telah dijelaskan diatas, versi ini tidak bisa kamu dapatkan di Playstore. Jadi kamu hanya bisa dapatkan versi Ishiiruka ini melalui link download apk yang di bagikan dibawah ini :
Nama | Dolphin Ishiiruka |
Versi | 17 |
Ukuran | 8MB |
Pengembang | Tinob Ishiiruka |
OS Wajib | Android 5.0+ |
Berikut ini tautan download Dolphin Emulator Ishiiruka apk versi lama dan versi terbaru, kamu bisa memilih versinya sesuai dengan kebutuhan.
Versi | Tanggal Rilis | Fitur | Download |
17 (Terbaru) | 21 November 2023 | – Lebih ringan – Lebih stabil – Ukuran kecil | Download Disini |
16 (Versi Lama) | 2021 | – Lebih ringan – Lebih stabil – Ukuran kecil | Download Disini |
Cara Instal File Apk Dolphin Emulator Ishiiruka
Karena file aplikasi ini berbentuk apk dan tidak diunduh secra resmi di playstore maka untuk cara instalnya juga berbeda. Untuk langkah-langkah instal emulator dolphin versi apk adalah sebagai berikut :
- Pertama silahkan unduh file apk Dolphin Emulator dari link yang dibagikan diatas.
- Masuk ke menu Pengaturan di HP Android, masuk ke menu Keamanan, aktifkan sakelar ON/Checklist pada bagian Sumber Tidak Dikenal.
- Masuk ke File Manager, cari folder Download dan cari apk yang baru saja diunduh.
- Klik tombol instal dan tunggu proses instalasi Dolphin Emulator selesai.
- Silahkan atur pengaturan jika dibutuhkan, loading game yang ingin dimainkan dan silahkan mainkan game Nintendo Wii atau Gamecube yang kamu inginkan.
Akhir Kata
Jadi untuk kamu yang ingin bermain game dari Nintendo Wii atau Gamecube melalui hp android, kamu bisa coba memainkannya melalui Dolphin Emulator Ishiiruka. Karena dengan emulator ini kamu bisa bermain game konsol dengan lebih lancar tanpa lag di hp spesifikasi rendah.
Artikel menarik lainnya:
- Winning Eleven 2012 Mod 2024 Update Pemain dan Jersey
- Download PES 2011 Apk Mod Offline Ukuran Kecil 50MB
- Download Drive Zone Online Mod Apk (Unlimited Money)
- 9 Game Offline Mod Apk RPG 3D Terbaik di Android
- Boss Domino X8 Speeder Apk Terbaru Download Tanpa Password
- Higgs Domino Rp (MOD, X8 Speeder) Versi Lama dan Terbaru
- Sakura School Simulator Apk (Mod, Unlocked All) Terbaru