Game bola bisa menjadi solusi bagi yang pernah bermimpi menjadi pemain sepak bola terkenal. Melalui gim ini, player bisa secara langsung merasakan serunya bermain bola di stadion yang terdapat banyak penonton meskipun dalam bentuk virtual. Jika kamu termasuk penyuka permainan bola, bisa memilih game bola offline ukuran kecil di Android yang pastinya sangat menyenangkan.
Seperti yang diketahui bahwa kebanyakan game bola saat ini hanya bisa dimainkan secara offline. Tentu saja, hal ini menjadi batasan ketika ponsel sedang tidak ada jaringan internet. Oleh sebab itu, game bola offline bisa menjadi alternatif bagi kamu yang ingin bermain game kapan saja tanpa tergantung dengan jaringan internet.
Selain itu, game bola biasanya memiliki full size yang besar, sehingga player yang ponselnya berspesifikasi rendah akan kesulitan untuk memainkannya. Berikut ini, game bola offline ukuran kecil yang bisa kamu pilih untuk dimainkan di Android.
Daftar Game Bola Offline Ukuran Kecil di Android
Daftar game bola yang akan di bahas kali ini, semuanya bisa kamu mainkan tanpa koneksi internet serta memiliki ukuran yang kecil sehingga sangat ringan saat dimainkan. Simak berikut ini ulasan selengkapnya.
1. World Soccer League
Di urutan pertama pada daftar game bola offline ini adalah World Soccer League, game ini dikembangkan oleh mobrix yang hingga saat ini telah di unduh oleh 100 juta lebih pengguna di Play Store.
Dalam game ini, kamu dapat menikmati permainan sepak bola yang nyata seperti menggiring bola, menyerang, memberi umpan dan menghasilkan skor yang akan membawa tim kamu menjadi juara dunia. Di game ini, tersedia 60 klub dan 2000 pemain yang bisa kamu pilih untuk bisa dimainkan.
<<<Download World Soccer League>>>
2. Pro League Soccer
Daftar game bola offline ukuran kecil yang kedua adalah Pro League Soccer, game ini telah di unduh sebanyak 50 juta lebih pemain di seluruh dunia. Game besutan Rasu Games ini menyuguhkan permainan sepak bola virtual dengan grafik full HD.
Dalam game ini, kamu bisa mengelola klub seperti melatih, mengedit pemain agar memiliki performa yang bagus di lapangan hijau. Klub yang telah kamu siapkan dapat mengikuti setiap pertandingan berbagai liga, seperti Liga Inggris, Liga Spanyol Italia dan masih banyak lagi.
<<<Download Pro League Soccer>>>
3. Soccer Superstar
Di urutan ketiga adalah Soccer Superstar, game bola offline ini menghadirkan grafik yang sangat berkulitas sehingga permainan semakin terlihat realistis. Melalui game ini, kamu bisa menysun tim dan mengikuti pertanding di berbagai turnamen yang tersedia.
Game ini benar-benar bisa di mainkan secara offline, meskipun tanpa koneksi internet. Soccer Superstart mampu memberikan pengalaman bermain bola virtual yang nyata, cepat dan imersif.
<<<Download Soccer Superstar>>>
4. Football League 2024
Football League 2024 merupakan game bola offline di Android yang sangat populer. Dengan grafik full HD, game ini menghadirkan permainan bola yang nyata, sehingga pemainnya bisa merasakan euforia stadion seperti sesungguhnya.
Dalam game ini tersedia 100 tim nasional dan 330 klub yang bisa kamu pilih untuk dimainkan. Pemain akan memegang kendali penuh terhadap tim, menyusun startegi bermain dan mencetak skor untuk menjadi juara dunia.
<<<Download Football League 2024>>>
5. Real Football
Rekomendasi game bola offline ukuran kecil berikutnya adalah Real Football. Game yang dikembangkan oleh Gameloft SE ini menghadirkan grafik 3D yang berkulitas yang akan membuat permianan bola semakin terlihat hidup di layar ponsel kamu.
Dalam game ini kamu dapat membuat tim sepak bola impianmu sendiri dengan merekrut pemain bintang dan melatih skill pemain mu agar bisa naik ke puncak papan peringkat. Kamu juga dapat membangun fasilitas sendiri, seperti stadion, rumah sakit, pusat fisioterapi hingga Youth Camp.
6. Soccer Star 24 Top League
Soccer Star 24 Top League bisa menjadi solusi yang tepat bagi kamu yang sedang mencari game bola offline serta tidak memiliki ponsel berspesifikasi tinggi. Melalui game ini, dapat meningkatkan tim sepak bola kamu sendiri agar dapat bersaing di berbagai macam pertandingan dan naik ke liga yang lebih tinggi.
Kamu dapat mengikuti liga di setiap musimya serta mendapatkan kesempatan bermain di liga bintang. Pemain harus merebut banyak piala yang ada dan menunjukan bahwa tim kamu adalah yang terbaik.
<<<Download Soccer Star 24 Top League>>>
7. Football League Superstars
Jika game bola yang telah di bahas di atas memiliki tampilan layar mode landscape, berbeda dengan Football League Superstars yang menhadirkan gameplay berbeda dengan format mode portait.
Meski demikian, game ini menyuguhkan permainan sepak bola virtual yang sangat menyenangkan. Pemain harus menyelesaikan misi yang ada untuk memenangkan setiap pertandingan. Siapkan strategi yang jitu untuk mencetak gol dan membuat perhatahan yang kuat agar bisa memenangkan pertandingan.
<<<Download Football League Superstars>>>
Akhir Kata
Itulah rekomendasi game bola offline ukuran kecil yang bisa kamu pilih untuk dimainkan di ponsel Android. Semua game yang di bahas di atas berukuran tidak lebih dari 200MB jadi sangat ringan dan tidak membutuhkan ruang penyimpanan ponsel yang banyak.
Artikel menarik lainnya:
- Download Winning Eleven 2024 Mod Liga Indonesia Terbaru
- First Touch Soccer (FTS) 2024 Mod Liga Indonesia Terbaru
- 7 Jersey eFootball 2024 Terbaik Yang Bikin Auto Keren
- Download PES 2011 Apk Mod Offline Ukuran Kecil 50MB
- Boss Domino X8 Speeder Apk Terbaru Download Tanpa Password
- Higgs Domino Rp (MOD, X8 Speeder) Versi Lama dan Terbaru
- 9 Game Offline Mod Apk RPG 3D Terbaik di Android
- Mengenal Game College Brawl Yang Viral di Tiktok